Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

Perang Jamal

Gambar
  📔 CATATAN KAJIAN K AJIAN O NLINE "PERANG JAMAL" Narasumber : Ustadz DR. Firanda Andirja, Lc., MA." S elasa , 0 8 September 2020 / Pukul   19.30 WIB/ Via Zoom Al-Jamal maksudnya adalah Onta.  D i sebut peristiwa Al-Jamal, Karena dalam perang tersebut Ummul Mukminin Aisyah radhiallah'anha ikut serta dalam peristiwa ber perang , yang pada saat itu Beliau berada di atas Haudath (semacam keranda) yang diletakkan diatas Onta . Perang ini terjadi antara kaum Muslimin yang berada diseputaran Onta tersebut. K arena itulah perang saudara antara kaum Muslimin tersebut dikenal dengan "Peristiwa Perang Jamal yang terjadi pada tahun 36 Hijriah. Adapun penyebab utama terjadinya Perang Jamal dijelaskan oleh para ulama adalah : Karena t erbunuhnya Sahabat Mulia Utsman Bin Affan radhiallahu'anhu yang dikenal dengan, "Dzun Nurain atau Sang Pemilik Dua Cahaya." Karena Utsman bin Affan menikahi putri Nabi Shalallahu'alaihi wasallam Ruqoyah